Cara Mematikan Komentar di Postingan Instagram

Instagram merupakan media sosial yang cepat berkembang, mengontrol dan memoderasi interaksi di platform seperti Instagram adalah hal penting. Salah satu cara untuk mengelola konten Anda adalah dengan mematikan komentar pada postingan.

Eduidea ini akan membahas dengan rinci cara mematikan komentar di postingan Instagram Anda, memberikan Anda kendali lebih besar atas konten Anda dan membawa pengalaman pengguna yang lebih terkurasi.

Cara Mematikan Komentar di Instagram

Jika anda tidak ingin menerima komentar sama sekali, Instagram memungkinkan anda menonaktifkan komentar untuk postingan instagram tertentu. Tetapi, instagram tidak bisa mematikan komentar sepenhnya sehingga anda harus melakukannya untuk setiap postingan.

Baca Juga : Cara Beli Centang Biru Instagram, Berapa Harganya?

  1. Buka aplikasi Instagram dan buat postingan.
  2. Edit postingan Anda dan buka halaman terkahir sebelum memposting.
  3. Scroll kebawah dan pilih Advanced settings.
  4. Cari bagian Comments dan aktifkan Turn off commenting.

Baca Juga : 7 Cara Mengetahui Siapa yang Memblokir di Instagram

Watch More : Cara Membuat Spreadsheet Google Form Excel Online

Tinggalkan Balasan